Bola.net - Piero Hincapie layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol yang mempertemukan Ekuador vs Brasil, Jumat (28/1/2022) dini hari WIB.
Ekuador dan Brasil bermain imbang 1-1. Brasil unggul lebih dahulu berkat gol Casemiro sebelum disamakan Felix Torres. Wasit mengeluarkan dua kartu merah, masing-masing satu untuk Ekuador dan Brasil.
Berkat hasil ini, Brasil masih kokoh bertengger di puncak klasemen dengan poin 36, sedangkan Ekuador menempati peringkat ketiga dengan poin 24.
Performa Apik Piero Hincapie
Hincapie bermain cukup apik untuk menjaga daerah pertahanan timnya dengan dua kali melakukan intersep dan tekel.
Selain itu, Hincapie juga berperan besar membuat timnya terhindar dari kebobolan ketika melakukan clearence off the line, dan sekali memblok tembakan lawan.
Hincapie pun tampil cukup kokoh di lini belakang dengan tercatat sama sekali tak pernah dilewati pemain lawan, mencatat 100 persen memenangi duel udara.
Sumber: SofaScore
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ekuador vs Brasil: Hujan Kartu dan Berakhir Tanpa Pemenang
Galeri 28 Januari 2022, 12:48
-
Brasil Diimbangi Ekuador, Netizen: Laga Gila, Wasitnya Pasti Dibayar!
Piala Dunia 28 Januari 2022, 07:21
-
Man of the Match Ekuador vs Brasil: Piero Hincapie
Piala Dunia 28 Januari 2022, 06:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR