Hubungan Pogba dan Mourinho memang unik. Sepanjang musim lalu, keduanya sering terlibat benturan. Mou tak segan menyerang Pogba di hadapan media, bahkan memaksa Pogba duduk di bangku cadangan.
Namun, di atas semua itu adalah profesionalitas. Mou dan Pogba sama-sama memahami keduanya hanya menginginkan yang terbaik. Karena itulah Mou merasa bangga dengan pencapaian Pogba di Prancis. (mrc/dre)
Kesempatan Emas

Bagi Mourinho, keberhasilan Pogba adalah catatan yang fantastis. Tidak banyak pemain yang bisa menjuarai Piala Dunia, bahkan pemain-pemain terhebat pun banyak yang gagal menjangkau trofi Piala Dunia.
"Menjuarai Piala Dunia hanya bisa menjadi hal yang positif. Saya hanya bisa membayangkan hal itu sebagai sesuatu yang positif," kata Mou kepada marca.
"Itu luar biasa, itu fantastis. Ada banyak sekali pemain hebat yang tak pernah berkesempatan menjadi juara dunia. Saya kira menjadi juara dunia itu fantastis."
Pogba yang Hebat

Lebih lanjut, mantan pelatih Chelsea dan Real Madrid ini memperkirakan masa depan Pogba dan timnas Prancis akan terus cerah. Dia menilai Prancis mampu terus menjaga kekuatan tim mereka.
"Saya rasa masa depan untuknya (Pogba) di timnas Prancis, di antara sekelompok pemain fantastis itu, hanya akan jadi brilian."
"Dan saya berharap dia memahami mengapa dia bisa tampil sangat bagus," tutup Mou.
Saat ini Pogba tengah menikmati masa liburannya setelah bekerja keras di Piala Dunia. Dia mungkin melewatkan pramusim MU di Amerika Serikat. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho Tunjuk Antonio Valencia Jadi Kapten Manchester United
Liga Inggris 20 Juli 2018, 15:15
-
Pogba Diklaim Akan Ikuti Jejak Ronaldo ke Juventus
Liga Italia 20 Juli 2018, 14:59
-
Jose Mourinho Tunggu Alexis Sanchez di Amerika Serikat
Liga Inggris 20 Juli 2018, 14:30
-
Walau Tampil Apik, Mourinho Tetap Khawatir dengan Pemain Muda MU
Liga Inggris 20 Juli 2018, 14:17
-
MU Imbangi Club America, Jose Mourinho Puas
Liga Inggris 20 Juli 2018, 14:15
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR