Striker Kolombia tersebut mendapatkan cedera di bagian ligamen lutut ketika ia membantu timnya menang di Coupe de France melawan Monts d'Or Azergues di bulan Januari lalu. Pemain yang bersangkutan kini sedang beristirahat sambil memulihkan diri di rumahnya yang ada di Madrid.
Falcao diperkirakan akan absen setidaknya selama enam bulan. Namun sang ahli bedah, Jose Carlos Noronho, yakin pasiennya bisa sembuh dalam waktu yang lebih singkat.
"Setiap kasus berbeda, namun ia saat ini tengah berada di jalur yang benar," tutur Noronha menurut laporan L'Equipe.
"Ia memulihkan diri dengan baik. Saya masih percaya ia bisa bermain di Piala Dunia, tidak ada alasan mengapa hal tersebut tidak bisa diwujudkan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengaku Betah di PSG, Isyarat Cavani Tolak Chelsea?
Liga Inggris 13 Maret 2014, 20:00
-
Naik Meja Operasi, Falcao Buka Peluang ke Brasil
Piala Dunia 13 Maret 2014, 15:26
-
Liga Italia 13 Maret 2014, 13:10

-
Jadwal TV : 14 - 17 Maret 2014
Jadwal Televisi 13 Maret 2014, 10:35
-
Pangeran Monako Ingin Bajak Balotelli
Liga Eropa Lain 12 Maret 2014, 00:46
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR