Menurut laporan yang diturunkan oleh situs resmi Barcelona, pemain pertama adalah Romario. Sosok asal Brasil itu membela Barca antara tahun 1993 hingga 1995. Saat itu ia sukses membawa timnya menjadi juara di Amerika Serikat dan ada di urutan kedua daftar pencetak gol terbanyak.
Setelah dirinya, muncul nama Giovanni dan Rivaldo. Keduanya merupakan finalis di Piala Dunia 1998 dan Rivaldo juga ikut bermain di Piala Dunia 2002 Korea Jepang, di mana ia akhirnya menjadi juara dunia.

Pemain keempat Brasil di Piala Dunia yang bermain di Piala Dunia sebagai penggawa Barca adalah Ronaldinho. Ia memainkan peran penting di tahun 2006, namun sayangnya Brasil tidak mampu mengulang prestasi di edisi sebelumnya dan gagal di fase perempat final.
Dua pemain terakhir adalah Dani Alves dan Neymar. Bagi Alves, 2014 akan menjadi Piala Dunia yang kedua untuknya setelah empat tahun silam juga tampil di Afrika Selatan, sementara itu Neymar baru akan menjalani debutnya ketika tim menghadapi Kroasia di laga pembuka nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Masuk Pertimbangan Barca
Liga Spanyol 31 Mei 2014, 23:35
-
Barca Tawarkan Fabregas ke Inggris
Liga Spanyol 31 Mei 2014, 22:56
-
Sabatini: Mau Benatia? Sediakan 61 Juta Euro!
Liga Italia 31 Mei 2014, 22:01
-
Neymar, Samba Barca Nomor Enam di Piala Dunia
Piala Dunia 31 Mei 2014, 20:39
-
Mourinho Bernafsu Cegah Benatia ke Barca
Liga Inggris 31 Mei 2014, 20:29
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR