Bola.net - - Mantan pemain Chelsea, Chris Sutton menilai bahwa Scott Sinclair lebih layak masuk dalam skuat timnas Inggris daripada Alex Oxlade-Chamberlain.
Sinclair tampil gemilang di awal musim ini bersama Celtic di mana dia mencetak 10 gol dan membuat enam assist di semua kompetisi sejauh ini. Pemain bernomor punggung 11 ini pun telah menjadi andalan di kelompok umur skuat Inggris, namun hingga kini masih menunggu panggilan timnas senior pertamanya, setelah performanya diabaikan oleh Gareth Southgate.
Sementara itu, Alex Oxlade-Chamberlain, memiliki awal yang menyedihkan dalam karirnya bersama Liverpool setelah pindah dari Liverpool, terus menjadi bagian utama dari rencana Southgate.
"Pendekatan Gareth Southgate terhadap Scott Sinclair terkesan arogan. Bila saya Sinclair, saya akan sangat tak bahagia. Ini adalah sebuah tamparan di wajah dan tak seharusnya," kecamnya.
"Sebenarnya, ini benar-benar meremehkan Skotlandia. Bila dia adalah bermain di Premier League, saya yakin jawabannya akan sebaliknya," tambahnya.
Sutton, yang memenangi empat gelar liga Skotlandia dan tiga piala Skotlandia bersama Celtic, menyebut beberapa pemain di Skuat Inggris yang menurutnya belum tampil sebagus Sinclair di level klub.
"Jesse Lingard dipanggil. Dia bahkan belum menjadi starter untuk Manchester United di Premier League musim ini. Ox-Chamberlain telah mengalami awal yang buruk. Kepercayaan dirinya menurun. Sinclair telah menunjukkan dia bisa bermain di level atas sepakbola Eropa dan tentunya itu cukup untuk menjadi jaminan," sambungnya.
"Sinclair bukan Lionel Messi. Dan seperti sudah saya katakan, dia tak sebagus Sterling atau seorang Rasford, tapi dia juga tak layak diabaikan dan itu menjadi bukti arogansi terhadap sepakbola Skotlandia," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oxlade-Chamberlain Dinilai tak Layak Masuk Skuat Inggris
Piala Dunia 8 Oktober 2017, 02:04 -
Merson Sebut Ox Chamberlain Beruntung di Timnas Inggris
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 01:41 -
Oxlade-Chamberlain Diyakini Akan Sukses di Liverpool
Liga Inggris 30 September 2017, 21:45 -
5 Pemain Baru Yang Belum Tampil Mengesankan Sejauh Ini
Editorial 26 September 2017, 11:04 -
Wenger: Kehilangan Gibbs Lebih Menyakitkan Daripada Ox-Chamberlain
Liga Inggris 25 September 2017, 10:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR