Bola.net - - Pelatih timnas Argentina, Edgardo Bauza kembali menegaskan bahwa dirinya tak memiliki masalah apapun dengan penyerang Inter Milan, Mauro Icardi.
Nama Icardi memang telah menjadi bahan gosip karena namanya tak pernah mendapatkan panggilan dari timnas Argentina. Banyak rumor yang beredar terkait tak dipanggilnya kapten Nerazzurri tersebut.
Sejak dipanggil pertama dan terakhir kali pada 2013 silam, Icardi tak lagi mendapatkan panggilan dari timnas Argentina sehingga menimbulkan banyak rumor adanya tendensius pada mantan penyerang Sampdoria itu.
"Saya tahu bahwa di Argentina ada rasa ingin tahu yang besar tentang dia. Namanya hampir dibawa-bawa sepanjang waktu. Pembicaraan ini tak mempengaruhi saya sekalipun, karena saya tak memiliki masalah dengan Icardi," ujarnya.
"Saya sudah mengatakan kepadanya bahwa dia bisa dipanggil setiap saat, tapi saya telah memiliki untuk memulai dengan Gonzalo Higuain dan Lucas Pratto," sambungnya.
"Icardi berada dalam posisi di mana, di mana salah satu dari keduanya tidak main, maka dia bisa bersaing dengan Lucas Alario untuk menggantikan mereka," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Nyatakan Simeone Takkan ke Arsenal
Liga Spanyol 21 Februari 2017, 14:30
-
Pelatih Argentina Kembali Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Icardi
Piala Dunia 21 Februari 2017, 09:55
-
Gabigol Tak Akan Lupakan Gol Perdananya di Inter
Liga Italia 20 Februari 2017, 18:36
-
Cetak Gol Perdana, Ini Harapan Gabigol Bersama Inter
Liga Italia 20 Februari 2017, 18:03
-
Inter Inginkan Aleix Vidal dari Barcelona
Liga Spanyol 20 Februari 2017, 08:40
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR