Bola.net - - Manajer , Edgardo Bauza, masih akan mempertahankan posisinya dan mendapatkan dukungan dari Asosiasi Sepakbola Argentina (AFA), menurut sang presiden - Claudio Tapia.
Bauza kini berada di bawah tekanan yang amat besar, usai timnya masih terus tertahan di peringkat lima klasemen kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Amerika Selatan.
Argentina cuma bisa menang di enam dari 14 pertandingan yang sudah mereka mainkan, dengan empat laga tersisa.
Terlepas dari itu, Tapia, yang baru terpilih sebagai presiden AFA, mengatakan bahwa Bauza masih akan terus dipertahankan, meski sempat beredar rumor dirinya akan dipecat.
Lionel Messi, Ever Banega dan Marcos Rojo
"Dia adalah pelatih yang menangani timnas sekarang. Tidak ada kontrak," tutur Tapia di FFT.
"Kami harus terus bekerja keras, saling mengenal satu sama lain. Bauza amat bagus. Saya tidak bisa berpikir untuk semua orang. Saya presiden AFA. Ada pelatih yang sudah memiliki kontrak."
Argentina akan menghadapi Brasil di laga uji coba di Australia pada Juni mendatang, sebelum menghadapi laga Kualifikasi melawan Uruguay dan Venezuela di Agustus dan September.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batistuta Dukung Icardi Geser Higuain di Skuat Argentina
Piala Dunia 7 April 2017, 14:02
-
Performa Buruk, Argentina Tetap Dukung Bauza
Piala Dunia 7 April 2017, 09:50
-
Brasil Kudeta Argentina di Puncak Ranking FIFA
Amerika Latin 6 April 2017, 18:36
-
Zico: Neymar Harusnya Sudah Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 6 April 2017, 16:00
-
Messi: Gelar Juara Terpenting Saya?
Liga Spanyol 5 April 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR