Mantan pemain Brasil, Cafu mengakui penampilan Neymar memang jauh di bawah ekspektasi banyak pendukung Brasil. Terlebih, Neymar menampilkan terlalu banyak drama saat beraksi di lapangan. Dan ternyata pendukung Brasil tak bisa puas hanya dengan drama.
Selain Cafu, legenda Brasil lainnya, Ronaldo Nazario juga mengaku kecewa dengan penampilan Neymar. Dia berharap Neymar bisa tampil jauh lebih baik, tetapi ekspektasi tinggi berbanding terbalik dengan realita. (mrc/dre)
Tak Begitu Hebat

Cafu pun mengakui performa Neymar sedikit di bawah ekspektasinya. Neymar sudah terlanjur mengumumkan pada dunia betapa hebatnya permainannya, tetapi justru dia sendiri yang gagal memenuhi ekspektasi itu.
"Kami semua banyak berharap padanya, karena Neymar adalah pemain fantastis dan kami mengharapkan sedikit hal berbeda dari dia di lapangan," kata Cafu di marca.
"Itu hal normal dan karena itulah kritik terus menghujani dia atas segala hal yang terjadi."
"Performa dia tidak seperti yang diharapkan, sedikit di bawah ekspektasi orang terhadap pemain fantastis," imbuh Cafu.
Pemain Terbaik

Menurut Cafu, Piala Dunia memang tak kenal ampun. Neymar diadili hanya berdasarkan 30 menit permainan buruknya, bukan berdasarkan kemampuannya sepanjang berkarier. Tetapi dia yakin Neymar akan segera pulih dan terus meningkatkan kualitasnya.
"Neymar adalah pemain Brasil terbaik dalam beberapa tahun terakhir, tetapi hanya karena 30 menit bermain buruk kita mempertanyakan segala hal yang telah dia perbuat sepanjang kariernya."
"Piala Dunia memang seperti itu, tidak ada ampun, tetapi dia cerdas dan saya yakin akan pulih," tutup dia. [initial]
Simak Video Menarik Berikut

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Publik Brasil Ternyata Sungguh Kecewa Dengan Penampilan Buruk Neymar
Piala Dunia 12 Juli 2018, 13:20
-
Ronaldo: Brasil Sebenarnya Berharap Lebih Pada Neymar di Piala Dunia
Piala Dunia 12 Juli 2018, 10:40
-
Neymar Gagal Total di Piala Dunia, Buffon Justru Senang
Piala Dunia 10 Juli 2018, 15:30
-
Neymar Memang Sering Diving, Tapi Juga Korban Pelanggaran Keras
Piala Dunia 9 Juli 2018, 11:00
-
Syarat Bertahan, Neymar Minta PSG Beli Luis Suarez
Liga Spanyol 9 Juli 2018, 00:47
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR