Brasil yang tampil gemilang di Piala Konfederasi 2013 mendapat hadiah tambahan berupa kenaikan 13 peringkat. Samba yang sebelumnya bercokol di posisi 22 melonjak ke posisi 9.
Sementara itu, Spanyol yang hanya menjadi runner up tetap berkuasa di ranking FIFA bulan ini. Poin La Roja dengan peringkat dua Jerman pun masih terpaut cukup jauh. Kolombia, di sisi lain, menorehkan peringkat terbaik sepanjang sejarah mereka dengan berada di posisi tiga
Sepanjang bulan lalu, ada 89 pertandingan Kualifikasi Piala Dunia, 29 laga persahabatan internasional dan 16 pertandingan Piala Konfederasi.
10 Besar Peringkat FIFA per 4 Juli 2013:
Spanyol (1.532 poin)
Jerman (1.273 poin)
Kolombia (1.206 poin)
Argentina (1.204 poin)
Belanda (1.180 poin)
Italia (1.142 poin)
Portugal (1.099 poin)
Kroasia (1.098 poin)
Brasil (1.095 poin)
Belgia (1.079 poin).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 4 Juli 2013, 19:10

-
Puyol Bicara Musim Depan Bersama Barca dan Spanyol
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 14:10
-
Madrid 'Kendaraan' Isco Menuju Piala Dunia 2014
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 12:02
-
Tukar Kostum Dengan Casillas, Julio Cesar Ungkapkan Simpati
Piala Dunia 3 Juli 2013, 13:30
-
Kalah di Konfederasi, Torres 'Pamerkan' Prestasi Spanyol
Piala Dunia 3 Juli 2013, 10:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR