Bola.net - - Meski tampil buruk di Euro 2016, Marcus Rashford berkeras bahwa bermain di turnamen tersebut telah memberikannya banyak pengalaman berharga.
Striker Manchester United secara mengejutkan masuk dalam daftar pemain yang dipanggil oleh Roy Hodgson untuk putaran final, meski baru mencatat debut di Februari.
Penampilannya yang menjanjikan, dengan mencetak lima gol dalam 11 laga Premier League musim lalu, menghasilkan dua penampilan di Euro.
"Sepakbola Internasional berbeda dengan di level klub, jadi untuk memainkan pertandingan itu saja sudah merupakan sesuatu yang berharga untuk diri saya dan juga karir saya," jelas Rashford menurut Inside United.
"Tentu saja saya tidak bahagia dengan hasil akhir turnamen itu, namun pengalaman yang saya dapat di sana amat bagus."
"Saya memainkan laga Internasional di tim U-21 juga dan saya mendapatkan pengalaman yang mirip. Saya bermain dengan kecepatan yang berbeda dan semakin banyak pertandingan Internasional yang bisa saya dapat, maka itu akan lebih baik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menyerah Bukan Opsi Bagi Mkhitaryan
Liga Inggris 9 November 2016, 23:42
-
Griezmann Sering Bertanya ke Pogba Soal MU
Liga Spanyol 9 November 2016, 21:22
-
Bisa Main Full Lagi, Zouma Bahagia
Liga Inggris 9 November 2016, 19:59
-
Verratti Dibidik Untuk Gantikan Carrick
Liga Inggris 9 November 2016, 19:07
-
Jika MU Juara, Zlatan Siap Gantung Sepatu
Liga Inggris 9 November 2016, 18:45
LATEST UPDATE
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR