Bola.net - - Joachim Loew memberikan tribut pada pemain dan staff di masa kini dan masa lalu, usai ia mencatat rekor 100 kemenangan sebagai pelatih kepala di Der Panzer.
Catatan bersejarah itu datang di laga ke-150 yang ia pimpin, di mana gol Kerem Demirbay dan Timo Werner memastikan timnya menang 3-1 atas 10 orang pemain Kamerun di Piala Konfederasi.
Loew kemudian coba mengingat kembali perjalanan karirnya sebagai Der Trainer di Jerman, yang juga sukses ia bawa menjadi juara Piala Dunia di Brasil tiga tahun silam.
Timo Werner dan Kerem Demirbay.
"Saya bahagia meraih 100 kemenangan, angka yang bagus. Saya angkat topi pada mereka yang terus bekerja dengan saya sedari awal. Semua orang itu terus mendukung saya di saat sulit, dan saya berterima kasih pada mereka," tutur Loew di Goal International.
"Selain itu, terima kasih pada para pemain yang sudah bermain untuk saya di masa lalu, prestasi dan komitmen, gairah, serta sikap mereka membuat kami bisa meraih begitu banyak kemenangan dan sukses."
"Ada momen yang mengecewakan seperti masuk semifinal dan tak masuk final, namun Maracana adalah salah satu yang terbaik."
Loew menambahkan: "Para pemain selalu termotivasi dan banyak berkembang. Saya senang kami meraih 100 kemenangan, namun saya bersyukur dengan semua yang sudah mendampingi saya, terutama para pemain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Jerman Anggap Werner Layak Gantikan Klose
Piala Dunia 26 Juni 2017, 21:20
-
Timo Werner Diharapkan Jadi Suksesor Klose di Jerman
Piala Dunia 26 Juni 2017, 10:32
-
Rekor Menang 100 Laga, Bos Jerman Amat Bangga
Piala Dunia 26 Juni 2017, 08:40
-
Highlights Piala Konfederasi 2017: Jerman 3-1 Kamerun
Open Play 26 Juni 2017, 00:40
-
Jerman Melangkah Dengan Mantap ke Semifinal
Lain Lain 26 Juni 2017, 00:17
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR