Romagnoli sendiri menjalani debut kompetitif untuk Azzurri pada pertandingan ini. Absennya Giorgio Chiellini menjadi berkah baginya untuk unjuk gigi di level senior internasional.
"Kami memiliki pertandingan yang baik, tapi di babak pertama kami seharusnya bisa melakukannya lebih baik lagi," ujarnya.
Sementara itu saat ditanya tentang sistem tiga bek yang diterapkan di Italia, bek AC Milan tersebut mengaku sama sekali tak memiliki masalah.
"Saya tak masalah dengan tiga bek belakang, karena selama saya tetap berkonsentrasi dan bekerja keras, saya bisa melakukannya," sambungnya.
"Rencananya adalah kami ingin menang. Tapi anda tahu Spanyol selalu mampu menguasai bola dan itu sesuatu yang kami harus hadapi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nacho: Ramos Tak Mengalami Masalah Mental
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 22:53
-
Jordi Alba Cedera, Spanyol Panggil Bek Arsenal
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 21:05
-
Tolak Jabat Tangan Ventura, Pelle Minta Maaf
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 16:29
-
Ini Alasan Verratti Hanya Jadi Cadangan Lawan Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 14:45
-
Italia Akui Salah Pendekatan Lawan Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 12:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR