
Rooney dianggap sebagai salah satu pemain yang bertanggung jawab atas kegagalan The Three Lions di Piala Dunia 2014. Performanya dalam kekalahan atas Italia di laga perdana grup adalah yang paling banyak disorot. Namun menurut Van Persie, sang rekan itu tidak sepenuhnya bersalah.
"Wayne pemain hebat. Saya datang ke Manchester United untuk main bersamanya dan saya tak pernah menyesali itu. Dengan berlatih dan tampil bersamanya, ia menunjukkan pada saya jika ia pemain kelas dunia. Ia berada dalam tekanan besar, tapi ia sudah begitu sejak melakoni debut," tuturnya pada talkSPORT.
Striker yang sudah membawa Belanda melaju ke babak 16 besar itu menambahkan, "Jika Anda melihat performanya, ia sudah sangat bagus. Saya pikir Anda tak bisa menyalahkannya karena mencetak satu gol. Ia sudah memberikan semua untuk negaranya, seperti selalu ia lakukan. Ia pemain dan pencetak gol hebat, jadi saya rasa tidaklah adil mengkritiknya begitu keras." [initial]
Piala Dunia Cetar Membahana!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Dikecam, Van Persie Pasang Badan
Piala Dunia 23 Juni 2014, 16:26 -
Memphis Depay Masuk Target Belanja United
Liga Inggris 23 Juni 2014, 15:25 -
Ballack: Terry Berutang Trofi Liga Champions Pada Saya
Liga Champions 23 Juni 2014, 12:36 -
'Nani Punya Semua Kualitas Ronaldo'
Piala Dunia 23 Juni 2014, 12:17 -
Vidic Hengkang, Van Persie Kehilangan Sahabat Terbaik
Liga Inggris 23 Juni 2014, 11:38
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR