Apa yang dikatakan Sanchez berdasarkan pengalamannya. Yakni ketika Barcelona berhadapan dengan Celtic, klub asal Forster. Sanchez menganggap, Forster memiliki segalanya sebagai seorang penjaga gawang. Meski belum pernah bermain untuk Inggris, namun Sanchez yakin bahwa mantan kiper Newcastle tersebut adalah seorang 'tembok besar' bagi pertahanan The Three Lions.
"Fraser adalah kiper dengan kekuatan di kakinya. Dia adalah pemain yang komplit dan sangat sulit untuk menjebol gawang yang dijaga olehnya. Namun pilihan ada di pihak Inggris, siapakah yang akan dibawa ke Brasil nanti," beber Sanchez.
"Ini sebuah kebanggaan bisa melawan tim skuat Inggris. Mereka adalah salah satu tim terkuat di dunia. Inggris bisa saja dengan mudah menjuarai Piala dunia nanti," imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Inggris Terbakar Ejekan Alexis Sanchez'
Piala Dunia 15 November 2013, 11:12 -
Sanchez: Bakal Sulit Jika Forster Dimainkan
Piala Dunia 15 November 2013, 02:10 -
Preview: Inggris vs Chile, Waspada Warisan Salas
Piala Dunia 14 November 2013, 15:35 -
Alexis Sanchez: Kritikan Untuk Inggris Adalah Kabar Palsu
Piala Dunia 14 November 2013, 05:30 -
Alexis Sanchez: Pemain Inggris Terlalu Lembek
Piala Dunia 14 November 2013, 02:29
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR