Tim Samba pernah dibuat malu saat dikalahkan La Celeste di partai final Piala Dunia 1950. Scolari yang lahir tahun 1948 menolak berkomentar tentang fakta tersebut dengan berkata ia belum lahir.
Selain itu, Felipao juga memuji skuad Uruguay sekarang yang menurutnya memiliki tim yang komplit. Ia juga menyebut sektor serang juara dunia dua kali tersebut sangat menakutkan.
"Saya tahu Oscar Tabarez, saya tahu bagaimana cara ia bekerja, dan kualitas pekerjaannya." ujar Scolari kepada media Brasil, Globo.
"Jika kita lihat, Edinson Cavani merupakan penyerang paling subur di Italia, Diego Forlan merupakan pemain terbaik Piala Dunia 2010, dan Luis Suarez merupakan pemain terbaik di Liga Inggris." lanjutnya.
Uruguay dalam satu dekade terakhir tak pernah berhasil mengalahkan Brasil. Namun fakta menarik dari laga nanti adalah kemenangan terakhir Uruguay atas Brasil terjadi pada 2001 silam, di mana saat itu Canarinha ditukangi pelatih mereka saat ini, Big Phil. [initial] (sf/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Polisi Brasil Ingin Tunda Laga Brasil-Uruguay
Piala Dunia 26 Juni 2013, 19:27
-
Inilah Pemain Brasil Yang Ingin Del Bosque 'Susupkan' ke Spanyol
Piala Dunia 26 Juni 2013, 12:44
-
Cetak Tiga Gol, Neymar Belum Mampu Tembus Tim Terbaik
Piala Dunia 26 Juni 2013, 11:50
-
Scolari Waspadai Trio Cavani-Forlan-Suarez
Piala Dunia 26 Juni 2013, 11:40
-
Scolari Ogah Ungkit Sejarah Buruk Brasil Lawan Uruguay
Piala Dunia 26 Juni 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR