Memang tidak ada pemain yang uncapped dalam skuat Hodgson kali ini. 23 Pemain yang masuk daftar itu semuanya sudah pernah membela timnas Inggris senior. Meski demikian, ada beberapa nama pemain muda yang akan diajak ke Brasil.
Hodgson juga tidak meninggalkan para pemain berpengalaman seperti Wayne Rooney, kapten Steven Gerrard dan Frank Lampard. Tiga pemain itu sudah rutin berpartisipasi di Piala Dunia sejak 2006.
Timnas Inggris akan berangkat ke Portugal pekan depan untuk menjalani persiapan. Mereka dijadwalkan akan menghadapi timnas Peru pada 30 Mei mendatang di Wembley. Inggris kemudian akan terbang ke Miami untuk menghadapi Honduras dan Ekuador.

Berikut adalah skuat Inggris untuk Piala Dunia 2014.
Kiper: Joe Hart (Manchester City), Ben Foster (West Bromwich Albion), Fraser Forster (Celtic).
Bek: Leighton Baines (Everton), Gary Cahill (Chelsea), Phil Jagielka (Everton), Glen Johnson (Liverpool), Phil Jones (Manchester United), Luke Shaw (Southampton), Chris Smalling (Manchester United).
Gelandang: Ross Barkley (Everton), Steven Gerrard (Liverpool), Jordan Henderson (Liverpool), Adam Lallana (Southampton), Frank Lampard (Chelsea), James Milner (Manchester City), Alex Oxlade-Chamberlain (Arsenal), Raheem Sterling (Liverpool), Jack Wilshere (Arsenal).
Penyerang: Rickie Lambert (Southampton), Wayne Rooney (Manchester United), Daniel Sturridge (Liverpool), Daniel Welbeck (Manchester United).
Daftar pemain standby: John Ruddy (Norwich City), Jon Flanagan (Liverpool), John Stones (Everton), Michael Carrick (Manchester United), Tom Cleverley (Manchester United), Andy Carroll (West Ham United), Jermain Defoe (Toronto FC). (fa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson Yakin Inggris Akan Juara Piala Dunia
Piala Dunia 12 Mei 2014, 23:17
-
Hodgson Siapkan John Stones Gantikan Phil Jones
Piala Dunia 12 Mei 2014, 22:06
-
Inilah Alasan Hodgson Panggil Lampard Untuk Piala Dunia
Piala Dunia 12 Mei 2014, 21:37
-
Carrick Kecewa Tak Masuk Skuat Inggris
Piala Dunia 12 Mei 2014, 21:12
-
Skuat Inggris Untuk Piala Dunia 2014
Piala Dunia 12 Mei 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR