Dalam laga yang akan berlangsung di Wembley ini, Rooney dipastikan akan tampil sejak menit pertama meskipun penampilannya akhir-akhir ini tengah menurun.
Selain dalam hal penampilan, posisi Rooney juga tak konsisten. Pemain 30 tahun ini kadang bermain sebagai penyerang tapi juga sering menjadi gelandang.
Menghadapi Malta, Rooney dipercaya akan diposisikan sebagai gelandang. Namun Southgate tak ingin memberikan kepastian karena bisa menjadi keuntungan bagi tim lawan.
"Saya yakin tim ini akan bocor tapi saya tak akan memberi tahu pada lawan tentang tim kami. Ini adalah hal profesional yang harus dilakukan," ujar Southgate dalam jumpa pers.
"Kami akan banyak menguasai bola lawan Malta. Kami harus bersabar dan menerapkan prinsip kami dalam bermain. Mungkin kami bisa mencetak gol dini. Saya ingin kita tampil berani, bersiap untuk mengambil peluang," sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Southgate Rahasiakan Posisi Rooney di Timnas Inggris
Piala Dunia 8 Oktober 2016, 02:05
-
Keown Minta Southgate Maksimalkan Pengalaman Rooney
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 21:03
-
Eks Arsenal: Inggris Masih Butuh Pengalaman Wayne Rooney
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 15:15
-
Lingard: Rooney Siap Rebut Tempat Utama di MU
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 14:31
-
'Pertahankan Rooney Sebagai Kapten, Southgate Benar'
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 14:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR