Meski turnamen masih jauh dari kata usai, ada dua gol yang sejauh ini menjadi calon kuat untuk mendapat anugrah sebagai gol terbaik. Nominasi pertama pantas diberikan pada Robin van Persie, yang mencetak gol sundulan indah ke gawang Iker Casillas di laga perdana Grup B.
Sementara nominasi kedua layak disematkan pada Tim Cahill, pemain Australia yang melepaskan tendangan voli indah untuk menjebol jala Belanda di laga kedua Grup B dini hari tadi.
Lantas, bagaimana pendapat legenda Prancis, Thierry Henry, mengenai hal ini?
"Sebuah penyelesaian yang hebat dari Cahill. Itu adalah gol terbaik turnamen sejauh ini," tutur Henry, yang kini bekerja sebagai komentator untuk BBC Sport.
Tentu saja masih akan ada banyak gol indah yang tercipta di Brasil 2014, namun bagaimana dengan kalian Bolaneters? Setuju dengan pendapat Henry? [initial]
Baca Juga:
- Evra Bandingkan Van Gaal dan Sir Alex
- Belum 100 Persen Fit, Suarez Akan Dipaksakan Turun Lawan Inggris
- Reaksi Media Dunia Atas Aib Spanyol
- Euforia Piala Dunia, Barca Luncurkan Situs Anyar
- Video: Duel Olah Bola Pogba vs Valbuena di Sesi Latihan Prancis
- Vanessa Huppenkothen, Jurnalis Cantik Meksiko di Brasil
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta & Statistik: Australia 2-3 Belanda
Piala Dunia 19 Juni 2014, 15:34
-
Sundulan Persie atau Voli Cahill? Ini Pilihan Henry
Piala Dunia 19 Juni 2014, 14:56
-
Kakek RVP Berusia 93 Tahun Juga Terserang Demam 'Persieing'
Bolatainment 19 Juni 2014, 12:11
-
Van Persie: Anda Tidak Bisa Terus Bermain Seperti Spanyol
Piala Dunia 19 Juni 2014, 10:14
-
Van Gaal Senang Belanda Punya Van Persie
Piala Dunia 19 Juni 2014, 05:10
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR