Bola.net - - Timnas sempat dibuat amat khawatir belakangan ini. Setelah terus-menerus mendapat hasil buruk di Kualifikasi Piala Dunia, belum lama ini mereka juga mengalami kejadian buruk ketika terbang dari Buenos Aires ke San Juan.
Pesawat yang ditumpangi oleh tim asuhan Edgardo Bauza itu mengalami turbulensi yang cukup parah. Hal tersebut rupanya mempengaruhi kondisi fisik bintang utama mereka, Lionel Messi, yang sempat muntah sebelum pesawat mendarat, menurut laporan yang diturunkan oleh Marca.
Pemain Barcelona itu bahkan sampai harus mendapat perawatan khusus dari tim medis timnas Argentina.
Namun rupanya, bukan hanya Messi yang mengalami gejala ini. Ada banyak pemain Argentina lain mengalami hal serupa, di mana mereka merasa pusing karena guncangan yang terjadi di dalam pesawat.
"Pesawat kami sedikit mengalami guncangan, namun itu wajar ketika anda melakukan perjalanan ke San Juan," tutur Jorge Miodasqui, wakil timnas Argentina yang ikut di dalam penerbangan kali ini.
Argentina sendiri tengah bersiap untuk menghadapi Kolombia di laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Kolombia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Lewatkan Peluang Gabung Madrid dan Barca
Liga Spanyol 15 November 2016, 23:29
-
Pirlo: Tidak Akan Ada Pemain Seperti Messi
Liga Spanyol 15 November 2016, 22:54
-
Terbang Bersama Argentina, Lionel Messi Muntah di Pesawat
Piala Dunia 15 November 2016, 15:40
-
Barca Siap Relakan Turan demi Coutinho
Liga Inggris 15 November 2016, 15:30
-
Bukan CR7, Inilah 11 Lawan Tersulit Carles Puyol
Editorial 15 November 2016, 14:26
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR