Seperti dilansir oleh ESPN FC, Howard mengatakan bahwa kondisi Lukaku yang sampai saat ini belum mencetak satu gol pun di Piala Dunia adalah hal yang wajar. Howard yang sempat bermain bersama Lukaku di Everton juga menambahkan bahwa penyerang Belgia tersebut adalah seorang pemain yang penuh kejutan.
"Romelu (Lukaku) adalah seorang yang brilian di Everton. Dia juga pernah kesulitan mencetak gol, namun tiba-tiba kemudian dia menunjukkan permainan yang membara lagi," ujarnya.
"Saya tidak akan meremehkan dia," tambah Howard yang juga sempat menjadi rekan satu tim pemain Belgia lainnya seperti Kevin Mirallas dan Marouane Fellaini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 29 Juni 2014, 09:39

-
Fellaini Bertekad Lupakan Musim Buruk United
Liga Italia 20 Juni 2014, 22:29
-
6 'Murid' Premier League Yang Pernah Sakiti Inggris
Editorial 20 Juni 2014, 16:33
-
Lukaku Ternyata Tertarik Lanjutkan Karir di Luar Inggris
Liga Inggris 14 Juni 2014, 11:15
-
Baines Senang Dengan Suasana Timnas Inggris
Piala Dunia 14 Juni 2014, 04:09
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR