Namun meski Rode Duivels kalah, Wilmots tetap menganggap bahwa permainan yang ditunjukkan Argentina tak terlalu spesial. Karena itu ia mengaku bingung mengapa timnya bisa kalah.
"Saya tak tahu mengapa kami bisa kalah. Kami tidak terkesan dengan Argentina. Mereka tim yang biasa saja. Mereka bisa menguasai ritme. Mereka menghabiskan 30 detik untuk lemparan ke dalam dan wasit tak melakukan apa pun," ujar Wilmots usai laga seperti dikutip AS.
"Mereka menciptakan gol. Messi sempat satu lawan satu dengan Thibaut Courtois di akhir pertandingan. Namun, berapa tembakan yang mereka miliki? Jika saya bermain seperti itu saya akan dihancurkan pers Belgia," sambungnya.
Selain menganggap Albiceleste tak bermain spesial, Wilmots juga mengkritik kinerja wasit Nicola Rizzoli yang dianggapnya terlalu gampang memberikan pelanggaran bagi timnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sukses Pecah Telur, Higuain Bahagia
Piala Dunia 6 Juli 2014, 22:50
-
Vertonghen Yakin Belanda Akan Libas Argentina
Piala Dunia 6 Juli 2014, 22:40
-
Kluivert Tantang Argentina Hentikan Robben
Piala Dunia 6 Juli 2014, 19:19
-
Kocak! Parodi Limbungnya Sabella
Open Play 6 Juli 2014, 16:30
-
Hazard: Kami Meraih Target Kami
Piala Dunia 6 Juli 2014, 11:19
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR