Bola.net - - Bek Timnas Uruguay, Sebastian Coates memberikan sedikit gambaran taktik timnya melawan Timnas Portugal di babak 16 besar nanti. Coates menyebut timnya tidak akan terpaku pada sosok Cristiano Ronaldo saja di skuat Portugal.
Berstatus sebagai juara grup A, Timnas Uruguay akan menghadapi runner up grup B di babak 16 besar Piala Dunia nanti. Lawan yang akan mereka hadapi berikutnya adalah Timnas Portugal yang finish di bawah Timnas Spanyol di grup B.
Sejauh ini Portugal memiliki pemain andalan bernama Cristiano Ronaldo. Kapten Seleccao ini sudah membuat 4 gol dari 3 pertandingan di fase grup nanti.
Namun Coates menilai timnya tidak akan memberikan perhatian khusus kepada penyerang Portugal tersebut. "Kami akan menjaganya seperti kami menjaga pemain lainnya" buka Coates kepada Goal International.
Pemain Berbahaya

Coates mengakui bahwa Ronaldo bukan satu-satunya ancaman yang bisa diberikan oleh Timnas Portugal.
"Cristiano adalah pemain kelas dunia, namun anda tidak pernah mempersiapkan pertandingan untuk melawan satu pemain saja. Anda harus mempersiapkan diri melawan seluruh timnya." tandasnya.
Haram Beri Bola Mati

"Ketika lawan anda memiliki pemain yang pandai dalam eksekusi bola mati, maka anda tidak boleh membuat pelanggaran di sekitar areal penalti anda."
"Terkadang memang situasi itu tidak bisa dihindari ketika ada satu gelandang atau penyerang mencoba untuk melepaskan tembakan, sehingga anda harus mencegah mereka sebelumnya."
Target Tinggi

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Jadi Alasan Kiper Borneo Jagokan Portugal
Piala Dunia 28 Juni 2018, 18:16
-
Uruguay Tidak Akan Beri Perlakuan Khusus Pada Ronaldo
Piala Dunia 28 Juni 2018, 15:32
-
4 Calon Peraih Golden Ball di Piala Dunia 2018
Editorial 28 Juni 2018, 12:17
-
Kisah Kiper Iran, Dari Dikira Pengemis Hingga Menahan Penalti Ronaldo
Piala Dunia 26 Juni 2018, 15:59
-
6 Remaja Yang Bisa Jadi Bintang Masa Depan Real Madrid
Editorial 26 Juni 2018, 15:22
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR