Satu-satunya wakil CONCACAF itu memang mengejutkan publik sepak bola dunia setelah keluar sebagai juara Grup D yang dihuni Inggris, Italia dan Uruguay.
Bahkan dengan 10 pemain, Los Ticos mampu mengalahkan juara EURO 2004, Yunani di babak 16 besar.
Louis van Gaal pun tak mau pasukannya gegabah saat menghadapi tim asuhan Jorge Luis Pinto tersebut.
"Kami tak boleh meremehkan Kosta Rika. Pertandingan nantinya akan sangat berat. Mereka bisa berada di perempat final karena bermain dengan semangat tinggi dan keyakinan. Kami tak boleh menganggap enteng kekuatan mereka." tutur van Gaal seperti dikutip dari fourfourtwo.
Belanda versus Kosta Rika adalah pertandingan terakhir di perempat final Brasil 2014, Arena Fonte Nova akan menjadi saksi pertarungan dua tim dari dua benua berbeda itu pada hari Minggu 6 Juli pukul 03.00 WIB. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Brasil, Rodriguez Sengaja Ditarget?
Piala Dunia 5 Juli 2014, 23:39
-
Brasil Kehilangan Pilar Bernama Neymar
Piala Dunia 5 Juli 2014, 23:35
-
Prancis Tersingkir, Benzema Puji Performa Neuer
Piala Dunia 5 Juli 2014, 23:28
-
Brasil Paling Agresif Sepanjang Sejarah
Piala Dunia 5 Juli 2014, 22:50
-
Neymar Out, Pele Optimis Brasil Juara
Piala Dunia 5 Juli 2014, 22:37
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR