Performa cemerlang Vidal pun juga dirasakan manfaatnya oleh tim nasional negaranya, Chile. Begitu pentingnya peranan pemain berusia 26 tahun tersebut, pelatih La Roja, Jorge Sampaoli, menjuluki Vidal sebagai 'Messi-nya para gelandang'.
"Memang hanya ada satu Lionel Messi, dia adalah pemain yang unik. Namun saya rasa kita sepakat jika saya katakan bahwa Vidal adalah Messi di antara para gelandang," tukas Sampaoli seperti dilansir Tuttosport.
"Tak banyak pemain seperti dirinya. Sangat fleksibel, mematikan, tapi juga piawai dalam mencuri bola."
Pemain kelahiran Santiago tersebut dipastikan akan kembali menjadi andalan Chile untuk mengarungi putaran final Piala Dunia 2014 mendatang. Armada Sampaoli tergabung dalam grup berat bersama Spanyol, Belanda, dan Australia. (tut/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente Bahagia Dengan Kemenangan Atas Chievo
Liga Italia 16 Februari 2014, 23:50
-
Review: Benamkan Chievo, Juventus Kokoh di Puncak
Liga Italia 16 Februari 2014, 22:52
-
Buffon: Osvaldo Punya Hasrat Tinggi di Juventus
Liga Italia 16 Februari 2014, 19:34
-
Marcello Lippi Dua Kali Tolak Tawaran Melatih Madrid
Liga Spanyol 16 Februari 2014, 11:47
-
Caceres: Serie A Lebih Rumit Ketimbang La Liga
Liga Italia 16 Februari 2014, 09:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR