
Ukraina harus mengalahkan Inggris di laga terakhir Grup D dini hari nanti jika ingin lolos ke babak delapan besar. Dan mereka kemungkinan harus melakukannya tanpa Sheva - panggilan Shevchenko yang tertimpa cedera.
"Tak ada lagi pertanyaan tentang Shevchenko," tegas pelatih berusia 59 tahun itu pada para jurnalis.
"Saya tak hanya memiliki Shev di tim saya. Saya tak terlihat bagus di mata pemain saya jika hanya membicarakan tentang Shev. Saya punya 22 pemain lain. Berhenti bertanya tentang Shevchenko. Subjek ini sudah ditutup."
"Kondisinya 50-50. Saya akan mengambil keputusan sebelum laga. Saya paham ia pemain hebat dan ini mungkin adalah Piala Eropa terakhirnya," sambungnya.
"Tim kami tak memiliki banyak bintang seperti Prancis, Italia atau Spanyol. Peran Shev memang besar. Jika ia tak mampu bermain, itu akan jadi kehilangan besar untuk kami." (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertesacker Bangga Dengan Trio Arsenal
Piala Eropa 19 Juni 2012, 23:46
-
Loew Benahi Jerman Untuk Perempat Final
Piala Eropa 19 Juni 2012, 23:30
-
Rakitic: Jiwa Saya Terlepas Karena Spanyol
Piala Eropa 19 Juni 2012, 20:30
-
Smuda Akan Tinggalkan Polandia
Piala Eropa 19 Juni 2012, 20:26
-
Trapattoni Membantah Setia Pada Pemain Senior
Piala Eropa 19 Juni 2012, 19:50
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR