
Bola.net - Bruno Fernandes kembail melayangkan pujian untuk rekan satu tim sekaligus kapten Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo. Dia pun mendukung Ronaldo untuk mengejar gol ke-1.000.
Senin 9 September 2024, Portugal harus bekerja keras untuk mengalahkan Skotlandia dengan skor 2-1 dalam duel matchday 2 Grup A UEFA Nations League 2024. Ronaldo jadi pahlawan di laga ini.
Superstar Al Nassr itu memulai laga dari bangku cadangan. Ronaldo lantas masuk sebagai pemain pengganti dan berhasil membuat perbedaan. Puncaknya, di menit ke-88, Ronaldo mencetak gol yang mengunci kemenangan Portugal.
Efek Ronaldo
Usai laga, Bruno lantas menyampaikan pujian untuk dampak positif yang dihadirkan Ronaldo di balik kemenangan kali ini.
Ronaldo memang memulai laga dari bangku cadangan, tapi dia lantas membuat perbedaan dengan hadir sebagai pemain pengganti.
Tidak hanya itu, gol Ronaldo ke gawang Skotlandia tadi adalah gol ke-901-nya di pertandingan profesional.
Kini Ronaldo mengejar rekor mencetak 1.000 gol, alias kurang 99 gol lagi.
Komentar Bruno
"Dampak yang dia berikan selalu sama, entah dia memulai dari bangku cadangan atau tidak," kata Bruno.
"Cristiano mencetak satu gol. Hari ini dia mencetak gol ke-901 dan sekarang dia memburu gol ke-1.000, itu yang dia mau."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Portugal Spill Alasan Cadangkan Ronaldo Saat Lawan Skotlandia: Harus Dilindungi
Piala Eropa 9 September 2024, 23:57 -
Bruno Fernandes Puji Cristiano Ronaldo: Sekarang OTW Kejar Gol ke-1.000
Piala Eropa 9 September 2024, 11:00 -
The Real GOAT! Cristiano Ronaldo Cuma Kurang 99 Gol Menuju Milestone 1000 Gol
Piala Eropa 9 September 2024, 05:49 -
Hasil Portugal vs Skotlandia: Skor 2-1
Piala Eropa 9 September 2024, 03:46
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR