Dalam laga di Kiev itu, Senin (02/7), pasukan Del Bosque menghancurkan Italia empat gol tanpa balas untuk berdiri di puncak Eropa. Menurutnya, defisit satu pemain dalam 30 menit terakhir akibat cedera yang menimpa Thiago Motta di saat jatah pergantiannya sudah habis benar-benar merusak permainan kubu Gli Azzurri.
"Setiap orang pernah mengalami kekalahan," ujar pelatih La Furia Roja itu dalam konferensi pers pascalaga.
"Italia tampil hebat sepanjang turnamen, tapi cedera Thiago Motta praktis membuat pertandingan berakhir saat itu juga."
Kemenangan itu membuat Spanyol menjadi tim pertama dalam sejarah yang sukses mempertahankan gelar juara Piala Eropa dan memenangi tiga turnamen besar secara berturut-turut (Euro 2008, Piala Dunia 2010, Euro 2012).
"Kami bermain bagus dan mencetak gol pertama. Italia meresponsnya dengan baik, tapi kami bisa membalas dan berhasil mendapatkan gol kedua. Ini prestasi yang bersejarah. Kini, kami akan mulai menatap masa depan serta berusaha untuk lolos ke (Piala Dunia 2014) Brasil," pungkas Del Bosque. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso: Tak Ada Euforia di Spanyol
Piala Eropa 2 Juli 2012, 23:30
-
Mata: Italia Membuat Segalanya Lebih Mudah
Piala Eropa 2 Juli 2012, 23:15
-
Pique: Pertahanan, Kunci Kemenangan Spanyol
Piala Eropa 2 Juli 2012, 22:40
-
Platini: Euro 2012 Sukses Besar
Piala Eropa 2 Juli 2012, 22:10
-
Piala Eropa 2 Juli 2012, 22:00

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR