Setelah Hodgson mengumumkan 23 nama yang akan ia bawa, muncul banyak perdebatan di kalangan pendukung Timnas Inggris. Salah satu topik yang diperdebatkan adalah keputusan Hodgson membawa Rooney ke Euro 2016, mengingat selama musim 2015/2016 kapten Manchester United tersebut tampil dengan tidak maksimal dan terlihat sudah mulai kehilangan ketajamannya.
Meski banyak yang mempertanyakan keputusan Hodgson membawa Rooney, namun Fowler tetap mendukung keputusan tersebut. "Wayne adalah pemain yang fantastis. Performanya sepanjang musim sangat bagus kendati ia dimainkan lebih mendalam daripada yang biasanya ia mainkan" beber Fowler kepada Liverpool Echo.
"Roy tentu saja bisa memberikan ruang kepadanya. Masalahnya formasi apa yang akan ia gunakan nanti. Saya rasa Inggris akan menggunakan formasi 4-2-3-1 dengan Kane sebagai striker tunggal dan Wayne berada di tengah" tutup Fowler.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahith Chong Konfirmasi Akan Gabung MU
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:35
-
Sturridge Mengaku Akur Dengan Striker MU, Rashford
Commercial 8 Juni 2016, 22:06
-
Juventus, Labuhan Baru Juan Mata?
Liga Italia 8 Juni 2016, 20:42
-
Mourinho: Bailly Berpotensi Jadi Bek Terbaik di Dunia
Liga Inggris 8 Juni 2016, 19:47
-
Bailly Pindah ke MU Karena Mourinho
Liga Inggris 8 Juni 2016, 19:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR