
Bola.net - Timnas Portugal secara mengejutkan harus menelan kekalahan dengan skor 0-2 kala menghadapi tuan rumah Slovenia dalam laga persahabatan yang digelar di Stadion Stozice, Ljubljana, Rabu (27/3/2024) dini hari WIB.
Dalam laga ini, Portugal diperkuat oleh sang kapten, Cristiano Ronaldo yang bermain sejak awal. Namun, tim tamu kesulitan untuk membongkar pertahanan rapat Slovenia.
Alih-alih memimpin, Portugal justru harus kebobolan dua gol dalam rentang waktu delapan menit di babak kedua, masing-masing dari aksi Adam Gnezda Cerin (72') dan Timi Elsnik (80')
Ronaldo dkk. tak mampu mengejar ketinggalan di sisa waktu. Skor 2-0 untuk kemenangan Slovenia pun menjadi hasil akhir laga ini.
Susunan Pemain

Slovenia: Jan Oblak; Zan Karnicnik, Miha Blazic, Jaka Bijol (Vanja Drkusic 87'), Erik Janza; Petar Stojanovic, Adam Gnezda Cerin, Timi Elsnik, Sandi Lovric (Benjamin Verbic 67); Andraz Sporar (Zan Celar 67'), Benjamin Sesko (Jon Gorenc-Stankovic 87').
Pelatih: Matjaz Kek.
Portugal: Diogo Costa; Danilo Pereira, Pepe (Antonio Silva 46'), Goncalo Inacio; Diogo Dalot, Ruben Neves (Joao Neves 88'), Vitinha, Joao Cancelo (Jota Silva 89'); Otavio (Francisco Conceicao 46'), Cristiano Ronaldo, Joao Felix.
Pelatih: Roberto Martinez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Laga Persahabatan: Prancis Bekuk Chile dengan Skor 3-2
Piala Eropa 27 Maret 2024, 05:23
-
Hasil Laga Persahabatan: Tampil di Wembley, Inggris Dipermalukan Brasil
Piala Dunia 24 Maret 2024, 04:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR