Usai mendapat panggilan pertamanya ke Timnas Senior Inggris, banyak pihak yang meragukan kans youngster Manchester United untuk pergi ke Prancis bulan depan. Hal ini dikarenakan penyerang 18 tahun ini mendapat cedera pada partai final FA Cup akhir pekan lalu sehingga banyak yang memprediksi bahwa ia akan melewatkan Euro 2016 nanti.
Dalam konferensi persnya beberapa waktu yang lalu, Bos Timnas Inggris tersebut mengonfirmasi bahwa kondisi Rashford sudah semakin membaik dan kemungkinan besar akan mendapat debut pada akhir pekan nanti. "Ya kondisinya tidak separah yang kami duga dan saya harap ia bisa bisa bermain (kontra Australia)" beber Hodgson seperti yang dilansir Daily Mail.
Rashford sendiri tampil menawan di musim debutnya bersama Manchester United musim ini. Penyerang 18 tahun tersebut membuat total 8 gol dan 2 assist dari 18 pertandingan yang ia mainkan musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ingin MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 24 Mei 2016, 23:37
-
Ian Wright: Ferguson, Anda Dulu Harusnya Rekrut Saya!
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:11
-
Eks Liverpool Ini Kecam Perlakuan MU Pada Van Gaal
Liga Inggris 24 Mei 2016, 21:26
-
Liga Inggris 24 Mei 2016, 21:00

-
Ancelotti: MU Membutuhkan Jose Mourinho
Liga Inggris 24 Mei 2016, 20:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR