Prediksi bahwa kedua tim akan saling tukar gaya bisa dibilang terjadi di babak pertama. Italia yang dikenal karena pertahanan ala Catenaccio justru tampil menyerang. Inggris yang sebelumnya dikenal selalu tampil menyerang malah banyak bertahan.
Benar saja, kedua tim tak menunggu lama untuk saling mengancam gawang lawan. Yang pertama, tendangan jarak jauh Daniele De Rossi masih membentur tiang gawang Joe Hart di menit pertama. Hanya dua menit berselang, Glen Johnson melepaskan tembakan jarak dekat. Sayang bagi Inggris, Gianluigi Buffon membuat penyelamatan spektakuler.
Setelah 15 menit saling serang, Italia mampu mendikte permainan dan berhasil menciptakan banyak peluang gol. Tapi kombinasi antara pertahanan Inggris yang disiplin serta penyelesaian akhir yang tak sempurna membuat peluang Gli Azzurri selalu mentah.
Inggris, di lain pihak, mengancam pertahanan Italia lewat serangan balik cepat. Sangat terlihat bahwa The Three Lions memilih untuk tampil defensif dan hanya mampu sesekali mengancam gawang Gianluigi Buffon.
Tak ada gol yang tercipta di babak pertama.
Susunan pemain Inggris: Hart, Johnson, Cole, Terry, Lescott, Gerrard, Young, Milner, Parker, Rooney, Welbeck.
Susunan pemain Italia: Buffon, Balzaretti, Abate, Barzagli, Bonucci, Marchisio, De Rossi, Montolivo, Pirlo, Balotelli, Cassano.
Statistik Inggris - Italia
Penguasaan bola: 37% - 63%
Shot (on goal): 4 (1) - 13 (3)
Corner: 1 - 2
Pelanggaran: 6 - 3
Offside: 0 - 0
Kartu kuning: 0 - 0
Kartu merah: 0 - 0
Penyelamatan: 3 - 1. (bola/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart: Hati Saya Terasa Hampa
Piala Eropa 25 Juni 2012, 17:12
-
Animasi: Penalti Jenius Andrea Pirlo ala Antonin Panenka
Open Play 25 Juni 2012, 11:27 -
Diamanti: Keadilan Telah Ditegakkan
Piala Eropa 25 Juni 2012, 09:00
-
Pirlo: Penalti 'Panenka' Saya Runtuhkan Inggris
Piala Eropa 25 Juni 2012, 06:12
-
HT Review: Tukar Gaya, Inggris Imbangi Italia
Piala Eropa 25 Juni 2012, 02:34
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR