Sempat unggul 1-0 melalui gol Andy Carrol, Inggris harus rela kemenangan mereka sirna ketika di penghujung laga Asamoah Gyan menyamakan kedudukan.
"Saya sangat senang karena saya melihat pertandingan yang fantastis," kata Capello usai laga.
"Ini bukan sekedar laga persahabatan. Setiap tekel merupakan perjuangan," tegasnya.
Dalam laga semalam Capello banyak menurunkan beberapa muka baru dalam skuadnya. Termasuk Danny Welbeck yang mendapat kesempatan untuk mengenakan kaos timnas The Three Lions untuk pertama kalinya. Manajer asal Italia itu mengakui baik pemain lama dan pemain baru sudah bekerja dengan baik, meski kemenangan tak berpihak pada mereka.
"Pemain kami bermain sangat baik begitu juga pemain baru yang juga bermain sangat baik. Itu menarik bagi saya untuk mengetahui dan menilai beberapa pemain saat mereka berlaga di Wembley," jelasnya. [initial]
Review: Kemenangan Inggris Dibuyarkan Gyan (espn/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Kalah dari MU, Arsene Wenger: Arsenal Ketergantungan Pada Sepak Pojok!
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:20
-
Prediksi Pafos vs Slavia Praha 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 10:19
-
Wow! Cole Palmer Buka Diri Gabung Manchester United?
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:08
-
Prediksi Ajax vs Olympiacos 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 10:06
-
Resmi! Arema FC Perkenalkan Joel Vinicius Sebagai Penyerang Baru Singo Edan
Bola Indonesia 28 Januari 2026, 09:35
-
Jadwal Liga Champions Hari Ini: 18 Pertandingan Digelar Serentak
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:27
-
Liga Champions Matchday Terakhir: Napoli dan Benfica Siaga 1
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:13
-
Liga Champions: Menurut Keyakinan Rosenior, Walau Terluka Napoli Masih Berbahaya
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:03
-
Napoli vs Chelsea: Rosenior Waspadai Jebakan Antonio Conte
Liga Champions 28 Januari 2026, 08:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05




















KOMENTAR