
Bola.net - Inilah jadwal pertandingan Euro 2024 hari ini, Senin 17 Juni 2024 antara Timnas Belgia melawan Timnas Slovakia.
Laga Belgia vs Slovakia ini merupakan laga matchday 1 Grup E Piala Eropa 2024. Pertandingan ini akan digelar di Frankfurt Arena pada pukul 23.00 WIB.
Pertandingan ini cukup jarang terjadi. Sebelumnya tercatat ada tiga pertemuan saja di antara kedua negara ini dan semuanya adalah laga uji coba.
Terakhir keduanya bersua pada 2013 silam. Saat itu Belgia menang 2-1. Di dua pertemuan sebelumnya, hasilnya sama-sama imbang 1-1.
Jelang Euro 2024 ini, persiapan Belgia cukup mantap Mereka menang tiga kali dan imbang dua kali dalam lima pertandingan terakhirnya.
Sementara itu Slovakia juga menang tiga kali. Namun mereka imbang sekali dan kalah sekali.
Prediksi Starting XI Belgia vs Slovakia
Belgia (3-4-2-1): Casteels; Faes, Witsel, Vertonghen; Castagne, Tielemans, Onana, Doku; Trossard, De Bruyne; Lukaku.
Pelatih: Domenico Tedesco.
Slovakia (4-2-3-1): Dubravka; Pekarik, Vavro, Skriniar, Hancko; Kucka, Lobotka; Haraslin, Duda, Suslov; Bozenik.
Pelatih: Francesco Calzona.
Head to Head Belgia vs Slovakia
3 Pertemuan terakhir
07/02/13 Belgia 2-1 Slovakia (Friendly)
21/05/06 Slovakia 1-1 Belgia (Friendly)
17/04/02 Belgia 1-1 Slovakia (Friendly).
5 pertandingan terakhir Belgia (M-S-S-M-M)
20/11/23 Belgia 5-0 Azerbaijan (Kualifikasi Euro)
24/03/24 Irlandia 0-0 Belgia (Friendly)
27/03/24 Inggris 2-2 Belgia (Friendly)
06/06/24 Belgia 2-0 Montenegro (Friendly)
09/06/24 Belgia 3-0 Luksemburg (Friendly).
5 pertandingan terakhir Slovakia (M-K-S-M-M)
20/11/23 Bosnia 1-2 Slovakia (Kualifikasi Euro)
24/03/24 Slovakia 0-2 Austria (Friendly)
27/03/24 Norwegia 1-1 Slovakia (Friendly)
05/06/24 Slovakia 4-0 San Marino (Friendly)
10/06/24 Slovakia 4-0 Wales (Friendly).
Jadwal dan Live Streaming Belgia vs Slovakia
Kompetisi: Euro 2024
Pertandingan: Belgia vs Slovakia
Stadion: Deutsche Bank Park aka Frankfurt Arena
Hari: Senin, 17 Juni 2024
Kickoff: 23.00 WIB
Siaran langsung: RCTI
Live streaming: Vision+
Link Live Streaming: https://www.visionplus.id/webclient/#/info/STND8262272551002745?delivery=DLVY8263141723005616&type=LTV&pageId=1970
Pertandingan Euro 2024 dapat disaksikan melalui stasiun televisi RCTI, MNC TV, dan iNews TV. Sementara itu, live streaming Euro 2024 di Vision+ bisa dinikmati dengan berlangganan paket Euro 2024.
Klasemen Grup E
Klasemen sementara Grup E Euro 2024. (c) Wikipedia
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya Bolaneters!
Baca Juga:
- Jadwal Siaran Langsung Matchday 1 Fase Grup Euro 2024 di RCTI, 15-19 Juni 2024
- Link Live Streaming Euro 2024 Rumania vs Ukraina di RCTI dan Vision+
- Euro 2024: Nonton Live Streaming Rumania vs Ukraina di RCTI dan Vision Plus
- Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Senin 17 Juni 2024: Rumania vs Ukraina
- Demi Para Junior, Cristiano Ronaldo Bertekad Bawa Portugal Juarai Euro 2024
- Daftar Lengkap Pemain Timnas Slovakia di Euro 2024
- Daftar Lengkap Skuad Timnas Belgia di Euro 2024
- Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Slovakia di Euro 2024
- Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Belgia di Euro 2024
- Euro 2024: Prancis Tim Kuat, Tapi Austria Optimistis Bisa Menang!
- Comeback Lawan Polandia di Euro 2024, Bukti Mental Baja Timnas Belanda
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Euro 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Rumania vs Ukraina: Nicolae Stanciu
Piala Eropa 17 Juni 2024, 23:51 -
Jadwal Euro 2024 Hari ini, Selasa 18 Juni 2024: Austria vs Prancis
Piala Eropa 17 Juni 2024, 22:28 -
Hasil Euro 2024 Rumania vs Ukraina: Skor 3-0
Piala Eropa 17 Juni 2024, 21:53 -
Class! Bellingham Puji Trent Usai Laga Serbia vs Inggris di Euro 2024
Piala Eropa 17 Juni 2024, 21:01 -
Erik Ten Hag Nyinyiri Strategi Inggris Kala Kalahkan Serbia di Euro 2024
Piala Eropa 17 Juni 2024, 20:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR