Pagi ini Ceko diantarkan Jiracek ke perempat final Euro 2012 berkat gol semata wayang yang ia ceploskan ke gawang Polandia, tak hanya lolos mereka pun juga jadi jawara Grup A.
Padahal Ceko pada babak pertama tampil loyo dan terus didominasi serta ditekan habis-habisan salah satu tuan rumah Piala Eropa edisi 2012 ini.
"Kami memang punya start yang buruk untuk laga ini, namun secara perlahan ada peningkatan," ceritanya kepada para wartawan.
"Dimulai dengan menciptakan berbagai peluang, dan akhirnya gol pun datang. Kami memang layak untuk menciptakan gol tersebut," pungkasnya. (sky/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Walcott Bikin Inggris Was-was
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:59
-
Shevchenko Diragukan Tampil Lawan Inggris
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:32
-
Ceko Terancam Minus Rosicky di Perempat Final
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:31
-
'Loew Sebaiknya Istirahatkan Sejumlah Bintang'
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:09
-
Carroll Akan Dimainkan Sejak Awal
Piala Eropa 17 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR