Pertemanan keduanya diawali saat Pogba masih membela Manchester United, kala itu ia sering tak sengaja bertemu dengan Guidetti yang dikontrak oleh Manchester City. Meski kini sudah jarang bertemu, namun kedua pemain eksentrik ini rupanya masih berteman dengan baik.
"Paul bermain untuk United, sementara saya bersama City. Kota Manchester tidak terlalu besar, dan kami beberapa kali tak sengaja bertemu saat tengah berjalan-jalan," ungkap Guidetti seperti dilansir Aftonbladet.
"Paul adalah pemuda yang menyenangkan dan humoris, ia masih sama persis seperti dahulu. Dalam laga persahabatan kemarin saya memanggilnya, 'Hey, sekarang kamu sudah jadi bos!'. Lalu dia membalas, 'Kamulah bosnya'. Saya akhirnya menjawab, 'Ya sudah, terserah kamu'. Sungguh menyenangkan bisa bercanda seperti itu saat kami kembali bertemu."
Laga persahabatan itu sendiri dimenangkan oleh Les Bleus berkat gol tunggal Raphael Varane. (ab/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Bicara Momen Penyesalan Bersama Juventus
Liga Italia 20 November 2014, 20:39
-
Juventus Resmi Perpanjang Kontrak Buffon dan Chiellini
Liga Italia 20 November 2014, 19:05
-
Allegri Belum Coret Napoli Dari Perburuan Scudetto
Liga Italia 20 November 2014, 19:03
-
Allegri Anggap Kembalinya Mancini Penting Untuk Serie A
Liga Italia 20 November 2014, 18:37
-
'Pogba Bisa Meraih Banyak Trofi Termasuk Ballon d'Or'
Liga Italia 20 November 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR