
Bola.net - Mateo Kovacic layak terpilih menjadi pemain terbaik dalam laga UEFA Nations League antara Kroasia versus Portugal, Rabu (18/11/2020) dini hari WIB.
Laga ini berakhir dengan skor 2-3 untuk kemenangan Portugal. Kejar-mengejar gol terjadi pada laga ini. Ruen Dias menjadi pahlawan kemenangan Portugal lewat dua gol yang ia ciptakan, sedangkan satu gol lainnya disumbang Joao Felix. Sementara itu, dua gol Kroasia diborong oleh Mateo Kovacic.
Berkat hasil ini, Portugal harus puas finis di peringkat dua klasemen dengan poin 13, sedangkan Kroasia selamat dari degradasi setelah mengakhiri kompetisi di peringkat tiga klasemen.
Performa Apik Kovacic
Meski tak mampu membawa timnya meraih kemenangan, akan tetapi Kovacic menunjukkan performa mengkilap sepanjang 90 menit ia berada di lapangan.
Kovacic sangat aktif membantu serangan dengan tercatat melepas tiga tembakan, dua di antaranya menjadi gol.
Tak hanya itu, Kovacic juga tercatat memiliki akurasi umpan mencapai 85 persen, serta masing-masing sekali melakukan dribble sukses dan memenangi duel udara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Kroasia vs Portugal: Mateo Kovacic
Piala Eropa 18 November 2020, 06:35
-
Hasil Pertandingan Kroasia vs Portugal: Skor 2-3
Piala Eropa 18 November 2020, 04:50
-
Fabio Coentrao: Cristiano Ronaldo adalah Monster
Liga Spanyol 17 November 2020, 06:30
-
Prediksi Kroasia vs Portugal 18 November 2020
Piala Eropa 16 November 2020, 15:02
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR