Pemain Arsenal tersebut merupakan pencetak gol terbanyak Liga Premier musim lalu. 30 gol berhasil ia kumpulkan hingga akhirnya ia berhasil membantu The Gunners menempati posisi ketiga Liga Premier.
Sayangnya kini ia justru menuai kritikan di ajang Euro 2012. Ia tak berhasil membantu Belanda untuk meraih kemenangan. Dua kali tim Oranje harus menerima hasil menyakitkan setelah mereka tumbang dari tangan Denmark dan Jerman.
Meski begitu, Van Persie tetap mendapatkan kepercayaan pelatih Belanda, Bert van Marwijk. Ia masih akan memberikan tempat di skuad utama bagi pemain yang meraih gelar Footballer of the Year musim lalu tersebut.
"Robin memberikan penampilan yang hebat di depan. Dia bermain sebagai seorang penyerang yang hebat ketika melawan Denmark dan juga tampil bagus saat melawan Jerman," ujar Van Marwijk.
"Itulah alasan mengapa sejauh ini saya masih memilih Van Persie." (es/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan Jelek, Van Marwijk Tetap Bela RVP
Piala Eropa 15 Juni 2012, 23:40 -
Piala Eropa 15 Juni 2012, 23:37
-
Piala Eropa 15 Juni 2012, 23:13
-
Dzeko Dukung Pemain City di Euro
Piala Eropa 15 Juni 2012, 23:02 -
"Inggris Memang Tidak Sehebat Spanyol Atau Barca"
Piala Eropa 15 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR