Dua tahun lalu ketika Piala Dunia Afrika Selatan, Inggris dikalahkan Jerman dengan skor 4-1. Pada waktu Inggris masih di latih oleh Fabio Capello.
Podolski mencetak gol pada pertandingan tersebut. Ia percaya bahwa akan mengulang kembali untuk menjebol gawang Inggris jika The Three Lions mampu mengalahkan Italia dini hari nanti.
Kemenangan di Bloemfontein masih hidup dalam ingatan Podolski dan ia berjanji akan mengalahkan Inggris lagi.
"Mungkin saja Inggris lagi - dan jika iya tentu saja itu bukan masalah," ujar Podolski.
"Sekarang tujuan kami adalah memenangkan tropi dan kami tidak masalah jika Inggris atau Italia yang menang."
"Kami percaya diri dan bermain bagus. Untuk mencetak empat gol di perempat final melawan Yunani adalah bagus dan sekarang kami inginkan Final, itu saja." (sky/fji)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Eropa 24 Juni 2012, 22:20

-
Gerrard: Saatnya Inggris Wujudkan Mimpi
Piala Eropa 24 Juni 2012, 21:00
-
Balotelli: Hati dan Jiwa Saya Dukung Italia
Piala Eropa 24 Juni 2012, 20:00
-
Neville: Balotelli Tenang dan Luar Biasa
Piala Eropa 24 Juni 2012, 19:30
-
Hodgson: Kami Berharap Tak Ada Penyesalan
Piala Eropa 24 Juni 2012, 19:15
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25


























KOMENTAR