Bola.net - Prancis dan Chile akan beruji coba di Stade Velodrome. Pertandingan international friendly antara Prancis vs Chile ini akan kick-off Rabu, 27 Maret 2024, jam 03:00 WIB.
Prancis dan Chile meraih hasil yang kontras dalam uji coba yang baru mereka mainkan. Prancis dipaksa menyerah oleh Jerman, sedangkan Chile menghantam Albania.
Prancis kalah 0-2 dari tim tuan rumah Euro 2024, Jerman. Prancis bertekuk lutut setelah gawang mereka yang dijaga oleh Brice Samba bobol di menit 1 (Florian Wirtz) dan menit 49 (Kai Havertz).
Di laih pihak, Chile menang 3-0 atas Albania. Kemenangan tim Amerika Selatan tersebut didapatkan melalui gol-gol Eduardo Vargas menit 19, Marcos Bolados menit 83, dan Victor Davila menit 90+2.
Pertemuan terakhir Prancis dan Chile adalah di laga uji coba pada tahun 2011. Kala itu, Prancis dan Chile bermain seri 1-1. Dalam laga tersebut, keunggulan Prancis melalui gol Loic Remy menit 20 dibalas oleh Chile lewat gol Nicolas Cordova menit 76.
Starting XI Terakhir Prancis dan Chile

Prancis (4-3-3 vs Jerman): Samba; L Hernandez, Upamecano, Pavard, Kounde; Rabiot, Tchouameni, Zaire-Emery; Mbappe, Thuram, Dembele.
Pelatih: Didier Deschamps.
Chile (4-2-3-1 vs Albania): Bravo; Suazo, Diaz, Lichnovsky, Isla; Nunez, Echeverria; Davila, Sanchez, Osorio; Vargas.
Pelatih: Ricardo Gareca.
Head to Head dan Prediksi Skor Prancis vs Chile

4 Pertemuan Terakhir
11/08/11 Prancis 1-1 Chile (Friendly)
01/09/01 Chile 2-1 Prancis (Friendly)
26/05/94 Prancis 3-1 Chile (Friendly)
19/07/30 Chile 1-0 Prancis (Piala Dunia).
5 Pertandingan Terakhir Prancis (M-M-M-S-K)
14/10/23 Belanda 1-2 Prancis (Kualifikasi Euro)
18/10/23 Prancis 4-1 Skotlandia (Friendly)
19/11/23 Prancis 14-0 Gibraltar (Kualifikasi Euro)
22/11/23 Yunani 2-2 Prancis (Kualifikasi Euro)
24/03/24 Prancis 0-2 Jerman (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Chile (M-K-S-K-M)
13/10/23 Chile 2-0 Peru (Kualifikasi Piala Dunia)
18/10/23 Venezuela 3-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia)
17/11/23 Chile 0-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia)
22/11/23 Ekuador 1-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia)
23/03/24 Albania 0-3 Chile (Friendly).
Prediksi skor akhir: Prancis 2-1 Chile.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: Dewa United Vs Persita Tangerang 27 Maret 2024
Bola Indonesia 26 Maret 2024, 22:31
-
Prediksi Argentina vs Kosta Rika 27 Maret 2024
Amerika Latin 26 Maret 2024, 08:36
-
Prediksi Spanyol vs Brasil 27 Maret 2024
Piala Eropa 26 Maret 2024, 08:35
-
Prediksi Prancis vs Chile 27 Maret 2024
Piala Eropa 26 Maret 2024, 08:34
-
Prediksi Slovenia vs Portugal 27 Maret 2024
Piala Eropa 26 Maret 2024, 08:33
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR