
Setelah negaranya tereliminasi dari Euro 2012, Robert Lewandowski dan tunangannya, Anna Stachurska dikabarkan tengah mengalami kecelakaan lalu lintas kemarin lusa.
Mobil milik Robert menabrak sebuah taksi. Untungnya tidak ada korban yang terluka parah saat kejadian naas itu. Dua penumpang taksi dilarikan ke rumah sakit dengan hanya mengalami luka-luka ringan.
Menurut saksi mata, pesepakbola ini hendak melarikan diri sebelum mobil polisi tiba di lokasi kecelakaan.
Anna terlihat gusar dan cemas. Berbeda dengan pemain sepak bola yang hampir berusia 24 tahun ini, ia terlihat sangat santai bahkan sempat tersenyum ketika mobilnya yang sedikit ringsek itu diderek. Mungkin ongkos memuluskan mobil itu tidak terlalu banyak mengubah nominal kekayaannya.
Berikut ini foto-foto peristiwa naas dari Lewandowsk.
(wag/syp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti: Balotelli Tidak Akan Berubah
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:50 -
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:44
-
Hodgson: Inggris Berlatih Penalti
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:20 -
Van Der Vaart : Kami Semua Harus Disalahkan
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:50 -
Khedira: Kehebatan Ozil Akan Segera Terlihat
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR