Pemain Real Madrid memang hanya bisa bermain selama 20 menit di babak pertama, usai ia mengalami cedera lutut dan harus ditarik keluar lapangan. Namun ia terus memberikan dukungan moril pada rekan-rekannya dari area manajer.
Portugal akhirnya memastikan raihan trofi perdana mereka di level Internasional via gol Eder di babak tambahan.
"Saya tidak mengira bakal kehilangan Ronaldo, pemain yang bisa memberikan solusi kapanpun dalam sebuah pertandingan. Ia adalah pemain yang fantastis dan motivasinya amat luar biasa. Namun ia juga hebat di bangku cadangan, ia kapten sejati, meski tidak ada di atas lapangan. Ia mewakili timnya dengan baik," tutur Santos pada AS.
"Portugal sendiri menunjukkan bahwa kami sudah memainkan gaya bermain yang tepat. Sekarang anda tak bisa bilang kami menang karena kami mendapatkan lawan yang mudah. Saya sudah lelah dengan semua tudingan itu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Hibahkan Silver Boot Miliknya Pada Nani
Commercial 11 Juli 2016, 23:53
-
Juara Euro 2016: Ronaldo Unggah Video Pesta Rakyat Portugal
Bolatainment 11 Juli 2016, 22:48
-
Video: Pelukan Hangat Sir Alex Untuk Ronaldo Usai Juara Euro 2016
Open Play 11 Juli 2016, 21:50
-
Dominasi Portugal dan Hilangnya Gareth Bale di Tim Terbaik Euro 2016
Commercial 11 Juli 2016, 21:12
-
Payet Cederai Ronaldo Memang Bukan Pelanggaran
Commercial 11 Juli 2016, 19:23
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR