Bola.net - - Polandia akan menjamu Italia di Chorzow dalam lanjutan kompetisi UEFA Nations League A Grup 3, Senin (15/10). Dua tim ini sama-sama baru meraih satu poin dari dua pertandingan.
Satu poin itu didapatkan Polandia dan Italia dari hasil imbang 1-1 ketika mereka berjumpa di Bologna pada laga pertama grup, awal September lalu.
Kali ini, Polandia akan berusaha meraih hasil lebih baik. Namun bukan cuma Polandia yang menginginkan tiga poin.
Kiper Polandia yang bermain di Italia bersama klub Juventus, Wojciech Szczesny, percaya kalau Azzurri pun pasti akan mengincar kemenangan.
Scroll terus ke bawah.
Motivasi Menang
"Kami jelas tak kekurangan motivasi, karena kami selalu bermain demi tiga poin," kata Szczesny, seperti dikutip Football Italia.
"Kami selalu berambisi untuk menang."
"Meski tak meraih hasil-hasil terbaik dalam beberapa bulan terakhir, Italia masih tetap tim yang kuat. Potensi itu selalu ada. Besok, mereka pasti akan mengincar kemenangan."
Polandia dan Italia sama-sama baru mengumpulkan satu poin di grup ini. Portugal memimpin dengan enam poin.
Portugal memuncaki klasemen usai mengalahkan Italia 1-0 dan menekuk Polandia 3-2.
Berita Video
Berita video ganda putri Indonesia, Oktila/Sukohandoko berhasil meraih medali emas Asian Para Games 2018.
Klik juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Italia Lebih Baik Kalau Tertekan
Piala Eropa 14 Oktober 2018, 16:26
-
Mancini Tegaskan Nations League Bukan Prioritas Azzurri
Piala Eropa 14 Oktober 2018, 08:00
-
Chiellini: Polandia vs Italia Bukan Final
Piala Eropa 14 Oktober 2018, 07:45
-
Szczesny Harap Ketajaman Piatek Terhenti Saat Jumpa Juventus
Liga Italia 14 Oktober 2018, 07:15
-
Szczesny: Italia Pasti Mengincar Kemenangan
Piala Eropa 14 Oktober 2018, 07:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR