Townsend mengakui bahwa pertandingan persahabatan antara melawan Italia itu berjalan sulit bagi Inggris. The Three Lions kesulitan menembus pertahanan Italia nyaris sepanjang laga.
Untuk bisa membobol gawang Buffon, satu-satunya cara adalah dengan melepas tendangan jarak jauh. Townsend berhasil melakukannya dari jarak sekitar 25 yard.
"Saya sangat bahagia, Laga tadi sangat rumit dan kami kesulitan menembus pertahanan mereka. Butuh tendangan dari jarak 25 yard untuk mencetak gol hari ini. Kami semua mengejar gol penyeimbang dan menciptakan banyak peluang. Hasil imbang ini cukup bagus mengingat kami menghadapi Italia di kandang mereka sendiri," terang Townsend kepada ITV Sport.
Setelah pertandingan, Townsend juga berhasil mendapatkan jersey Buffon sebagai cinderamata laga yang digelar di Juventus Stadium itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keown Sebut Jagielka Pantas Jadi Starter di Skuat Inggris
Piala Eropa 1 April 2015, 22:49
-
Barkley Pemain Yang Mengagumkan di Mata Rooney
Piala Eropa 1 April 2015, 22:26
-
Hart Terkesan Dengan Performa Ross Barkley Lawan Italia
Piala Eropa 1 April 2015, 20:08
-
Piala Eropa 1 April 2015, 19:46

-
Keown: Rooney Luar Biasa Lawan Italia
Piala Eropa 1 April 2015, 19:29
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR