"Saya pikir melawan Inggris merupakan pertandingan besar dalam sejarah Ukraina," kata pemain Dynamo Moscow tersebut.
"Masih ada kesempatan bagi kami untuk bisa melangkah ke perempat final dan kami akan melakukan segalanya untuk itu."
"Pertandingan ini akan sangat penting bukan hanya bagi kami, tapi juga negara. Kami tahu betapa pentingnya itu."
"Karena itulah, kami tidak ingin berakhir seperti Polandia dan kami akan terus berjuang."
"Ketika kami menang dari Swedia, seluruh negara ikut merayakan. Situasi menjadi sangat luar biasa."
"Saya ingin situasi tersebut kembali terjadi saat kami melawan Inggris."
"Kami membutuhkan kemenangan untuk melaju ke perempat final. Kami akan mencoba dengan melakukan segalanya."
Sementara itu, kabar buruk di terima Voronin dkk. Sang striker andalan, Andriy Shevchenko dapat saja kehilangan momentum ini karena dia mengalami cedera lutut.
"Saya tidak tahu apakah Sheva akan bermain tetapi dia memilki waktu dua hari untuk menyiapkan diri dan kami harap dia akan bermain," lanjut pemain pirang tersebut.
"Sheva adalah pemain yang sangat penting bagi Ukraina. Sekarang dia sedang cedera dan kami tidak tahu apakah dia dapat bermain. Tapi, kami semua berharap dia akan kembali." [initial]
PIALA EROPA - Voronin Waspadai Rooney dan Gerrard (sw/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Grup C Euro 2012 Versi Ancelotti
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:51
-
Beckham: Gerrard Gelandang Terhebat Dunia
Liga Eropa UEFA 18 Juni 2012, 23:50
-
Rosicky Jalani Perawatan di Praha
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:45
-
Prandelli: Trap Terlalu Mengenal Italia
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:27
-
FIGC: Prandelli Sampai Piala Dunia 2014
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:05
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR