Pria Italia yang kini menangani Irlandia itu merupakan pelatih Azzurri periode 2000-2004. Ketika kedua tim dijadwalkan bentrok di matchday terakhir Grup C Euro 2012, Selasa (19/6), mau tak mau nama Trapattoni pun kembali diperbincangkan.
Italia harus mengalahkan Irlandia, yang sudah pasti tersingkir, sambil berharap partai Spanyol-Kroasia tidak berakhir 2-2 atau lebih jika ingin melaju ke perempat final.
"Saya tidak panik, karena kami punya keberanian dan juga karakter," tutur Cesare Prandelli, arsitek Azzurri.
"Kami tidak takut menghadapi tekanan."
Untuk laga kontra Irlandia, Prandelli sempat mengindikasikan bahwa dia akan mengganti pola 3-5-2, yang dipakainya kala imbang 1-1 melawan Spanyol dan Kroasia, ke pola 4-3-1-2.
"Trapattoni terlalu mengenal kami. Jadi, tidak ada gunanya saya memberikan keuntungan lebih kepadanya dengan mengungkapkan formasi apa yang akan dipakai Italia," imbuh Prandelli. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Grup C Euro 2012 Versi Ancelotti
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:51
-
Beckham: Gerrard Gelandang Terhebat Dunia
Liga Eropa UEFA 18 Juni 2012, 23:50
-
Rosicky Jalani Perawatan di Praha
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:45
-
Prandelli: Trap Terlalu Mengenal Italia
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:27
-
FIGC: Prandelli Sampai Piala Dunia 2014
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:05
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR