Menurut Wilmots, Wales memiliki kekuatan dan kualitas dalam permainannya. Terlebih, tim asuhan Chris Coleman tersebut memiliki dua pemain yang menurutnya adalah pemain kelas dunia, Gareth Bale dan Aaron Ramsey.
Nama pertama jelas akan menjadi ancaman utama Red Devils pada laga nanti. Sejauh ini, Bale telah mencetak tiga gol di Euro 2016 dan merupakan salah satu top skor turnamen. Meski begitu, Wilmots tak hanya akan fokus pada Bale seorang.
"Kami mengenal Wales sangat baik. Mereka membuat evolusi hebat dan memiliki dua pemain top dalam tim mereka, Aaron Ramsey dan Gareth Bale," ujarnya.
"Kami kalah sekali di kualifikasi karena kesalahan individu, tapi kemudian kami juga membuat banyak peluang untuk kami," sambungnya.
"Bale adalah pemain yang bergerak bebas dan ada di mana-mana, di sayap dan di lini serang tengah. Tapi saya tak akan menempatkan satu pemain untuk menjaganya, kami akan mengatasinya dengan kolektif," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Belgia, Skuat Wales Justru Merasa Rileks
Commercial 1 Juli 2016, 23:51
-
Giggs: Bale Salah Satu Pemain Yang Sulit Dihentikan
Commercial 1 Juli 2016, 23:05
-
Commercial 1 Juli 2016, 18:24

-
Portugal Tidak Pilih Lawan di Partai Semi Final
Commercial 1 Juli 2016, 12:50
-
Keown: Hazard Temukan Lagi Penampilan Terbaiknya
Commercial 1 Juli 2016, 11:04
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR