Paul Dummett lahir pada 26 September 1991. Ia adalah pemain sepak bola profesional yang bermain sebagai bek untuk klub Liga Utama Inggris Newcastle United.
KARIR KLUB
Newcastle United (2012 – Sekarang)
Dummett memulai karirnya di tim muda Newcastle United, menjadi kapten tim cadangan klub pada beberapa kesempatan.
Setelah masa peminjamannya berakhir, Dummett kembali ke Newcastle dan menandatangani perpanjangan kontrak satu tahun. Dia melakukan debutnya untuk klub sebagai pemain pengganti saat kalah 4-0 dari Manchester City pada pertandingan pembukaan musim 2013–14, masuk setelah rekan bek nyadiusir keluar lapangan, yaitu Steven Taylor dan bermain penuh pada paruh kedua pertandingan.
Gateshead (2012) (Loan)
Dummett bergabung dengan tim Conference National Gateshead pada Maret 2012, awalnya untuk pinjaman selama sebulan, yang kemudian diperpanjang hingga akhir musim, membantu tim menjaga enam clean sheet dari sepuluh pertandingan.
St Mirren (2012 – 2013) (Loan)
Musim berikutnya ia dipinjamkan ke klub Liga Utama Skotlandia St Mirren. Dummett melakukan debutnya dalam kemenangan 2-0 atas Hearts pada 15 September 2012, dan mencetak gol senior pertamanya dalam hasil imbang 1-1 melawan St Johnstone.
KARIR INTERNASIONAL
PENGHARGAAN
St Mirren
Newcastle United
Ditulis oleh: Luke Oswald
Diterbitkan pada: 15 Februari 2022