Dalam duel di kandang sendiri musim panas lalu, Dummett mampu mencetak gol tak terduga dalam hasil imbang 2-2 kontra The Reds. Saat ganti bermain di Anfield, Dummett menjadi pesakitan dengan mendapatkan kartu merah dan gagal menyelamatkan timnya dari kekalahan 1-2.
Jika diturunkan dalam duel malam nanti, Dummett berjanji akan berusaha meninggalkan memori manis dan membawa timnya menang.
"Saya punya banyak kenangan lawan Liverpool musim lalu. Kenangan manis saat mencetak gol, dan juga memori buruk saat mendapatkan kartu merah," kenang Dummett seperti dilansir NUFCTV.
"Tentu saja kedua laga itu sangat dramatis bagi saya, semoga dalam duel kali ini saya bisa kembali mencetak gol. Setelah meraih kemenangan dan juga cleansheet melawan Manchester City, kepercayaan diri kami kini sangat tinggi untuk menghadapi Liverpool."[initial]
Baca Juga
- Gara-Gara Mignolet, Schmeichel Kecam Gary Neville
- Fergie: Liverpool Tim Terbaik Premier League Musim Lalu
- Arbeloa: Anfield Lebih Mengerikan Ketimbang Angin Topan
- Skrtel: Ronaldo Memang Pemain Terbaik Dunia
- Jones: Gerrard Tak Pernah Jalan Santai Saat Latihan
- Liverpool Serius Bidik Sturgeon
- Gelandang Basel Sebut Liverpool Beda Level Dengan Madrid
- Bomber Marseille 'Jual Diri' Pada Liverpool dan Arsenal
- Aldridge Minta Liverpool Pinggirkan Mignolet
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Perez Bawa The Magpies Hantam Liverpool
Liga Inggris 1 November 2014, 21:49
-
Dummett: Liverpool Lawan Yang Penuh Kenangan
Liga Inggris 1 November 2014, 08:57
-
Galeri: Steven Gerrard cs Persiapkan Diri Lawan Newcastle
Open Play 1 November 2014, 02:30
-
Preview: Newcastle vs Liverpool, Kans Duo Italiano
Liga Inggris 31 Oktober 2014, 15:15
-
Pardew: Saya Tahu Bagaimana Liverpool Akan Bermain
Liga Inggris 31 Oktober 2014, 03:22
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR