Selain sempat memberikan pujian pada Dani Carvajal dan Luka Modric, bek asal Spanyol juga sempat menyanjung Keylor Navas.
Menurut Arbeloa, selama Navas tampil hebat seperti selama ini, Madrid tidak akan membutuhkan kiper lain - meski belakangan tim masih sering dikaitkan dengan David de Gea.
"Ada banyak orang lebih menyoroti pemain yang sudah lama ada di tim inti Madrid, namun saya lihat sosok seperti Carvajal punya karakter, dalam dua atau tiga tahun ia akan jadi pemain yang penting," tutur Arbeloa pada AS.
"Modric juga butuh waktu dan ia kini jadi pemain favorit fans. Keylor Navas memiliki karakter yang luar biasa, dan ia menunjukkan hal tersebut di atas lapangan. Saya kira kami tidak membutuhkan kiper lain selama ada dia, namun bukan saya yang memutuskan itu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Rival Utama Kami Atletico Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 21:58
-
Termasuk Neymar, Ini Dia 12 Pemain Target Real Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 20:53
-
Bos Villarreal: Madrid Tak Lebih Bagus Dari Era Benitez
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 17:58
-
Data dan Fakta La Liga: Las Palmas vs Real Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 16:05
-
Prediksi Las Palmas vs Real Madrid 14 Maret 2016
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR