Bola.net - - Tiga penyerang Barcelona yang mematikan itu biasa dikenal dengan trio MSN yang terdiri dari Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar. Rivaldo kemudian mengubahnya menjadi 'MRSN' setelah menyertakan inisialnya sendiri.
Rivaldo yang pernah memperkuat Blaugrana antara tahun 1997 dan 2002 baru saja berkunjung ke Barcelona. Mantan gelandang serang asal Brasil tersebut menyempatkan mampir di komplek latihan Barca di Joan Gamper ketika Barca menyiapkan pertandingan menghadapi Real Sociedad.
Rivaldo kemudian menunjukkan fotonya sedang bersama Messi, Suarez dan Neymar di sebuah ruang ganti.
"Terima kasih untuk sambutan dan kasih sayang dari semua pemain yang bersama saya hari ini," kata Rivaldo seperti dikutip Daily Mail.
"Visca Barca! MRNS," sambungnya.
Kolaborasi gol yang telah dikumpulkan MSN untuk Barca sudah lebih dari 300. Sementara itu, Rivaldo sendiri mengumpulkan 86 gol untuk Barcelona dari 157 penampilan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rivaldo Yakin Coutinho Pilihan Tepat Bagi Barca
Liga Spanyol 19 Januari 2017, 19:28 -
Messi Bisa ke Inter, Dengan Campur Tangan Zanetti
Liga Italia 19 Januari 2017, 17:15 -
Pemain Yang Paling Banyak Menjebol Tim Lawan di La Liga
Editorial 19 Januari 2017, 16:23 -
Cahill: Ronaldo dan Messi Terbaik di Planet Ini
Liga Inggris 19 Januari 2017, 14:48 -
Nadal: Sulit Lihat Messi Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 19 Januari 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR